Télécharger Imprimer la page

Hillrom A-20500 Instructions D'utilisation page 129

Publicité

Les langues disponibles
  • FR

Les langues disponibles

  • FRANÇAIS, page 58
PETUNJUK PENGGUNAAN
4.4 Petunjuk Pembersihan dan Disinfeksi:
PERINGATAN:
Jangan gunakan pemutih atau produk yang mengandung pemutih untuk
membersihkan perangkat. Cedera atau kerusakan peralatan dapat terjadi.
Setiap selesai digunakan, bersihkan perangkat dengan tisu beralkohol.
Jangan masukkan perangkat ke dalam air. Kerusakan peralatan dapat terjadi.
Gunakan kain dan larutan disinfektan/pembersih amonium kuaterner untuk
membersihkan dan mendisinfeksi perangkat.
Baca dan ikuti rekomendasi produsen untuk disinfeksi tingkat rendah.
Baca dan ikuti petunjuk produk pembersih. Berhati-hatilah di area di mana cairan
dapat masuk ke dalam mekanisme.
Seka perangkat dengan kain bersih dan kering.
Pastikan perangkat kering sebelum Anda menyimpannya atau menggunakannya
kembali.
5
Daftar Standar yang Berlaku:
No. Sl.
Standar
1
EN 62366-1
2
EN ISO 14971
3
EN 1041
4
EN ISO 15223-1
5
EN ISO 10993-1
6
IEC 60601-2-46
Document Number: 80028152
Version D
Perangkat medis - Bagian 1: Penerapan rekayasa
kegunaan pada perangkat medis
Perangkat medis- Penerapan manajemen risiko pada
perangkat medis
Informasi disediakan oleh produsen perangkat medis
Perangkat medis - Simbol yang akan digunakan
dengan label, pelabelan, dan informasi perangkat
medis yang akan
diberikan - Bagian 1: Persyaratan umum
Evaluasi biologis perangkat medis - Bagian 1: Evaluasi
dan pengujian dalam proses manajemen risiko
Peralatan elektrik medis - Bagian 2-46: Persyaratan
khusus untuk keselamatan dasar dan kinerja utama
meja operasi
Halaman 129
Deskripsi
Issue Date: 27 MAR 2020
Ref Blank Template: 80025117 Ver. F

Publicité

loading